Jumat, 06 Januari 2017

CARA MENGAKTIFKAN DOMAIN DI FREENOM

1. Kunjungi site freenom yaitu di http://www.freenom.com.
2. Masuk jika sudah mempunyai akun, jika belum bisa daftar.
3. Lalu pilih Domains > My Domains lalu pilih domain yang akan disambungkan dengan hosting/ cPanel anda ( Anda sudah tau bahwa domain cPanel dengan domain harus sama )
4. Klik Manage Domain. Akan ada banyak menu, balik lagi masalah hosting. Jika hostingan anda Nameservers nya hidup bisa menyambungkan dengan name server dengan cara klik menu Management Tools > name servers. hapus semua dan ganti dengan nameserver hostingan anda.
5. Jika cPanel/ Hostingan anda nameservers tidak aktif anda bisa memilih menu Manage Freenom Dns lalu isi dengan ip addrees hostingan anda di form Target. Type A, TTL 1440.
6. Jika sudah klik Save Changes dan tunggu domain anda tersambung ke hostingan/cPanel anda
BELOM PAHAM ? SILAHKAN HUBUNGI BIMA MAULANA
ATAU KOMEN

1 komentar: